News
2021-08-16 21:30:45
Inovasi Belah Dadoku
Inovasi Belah Dadoku merupakan Inovasi Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim yang Bekerjasama Dengan Rumah Sakit/Bersalin, Klinik atau Tempat Praktek Dokter/Bidan. Belah Dadoku artinya Begitu Lahir Dapat Dokumen Kependudukan yaitu berupa Akta Kelahiran, KIA dan Kartu Keluarga Baru. Adapun Rumah Sakit dan Klinik yang sudah bekerjasama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim yaitu RSIA Karunia Indah Medika dan Klinik Trijaya.